
Persiapan Misdinar Jelang Natal
Minggu, 28 November 2021,’Putra-Putri Altar Santo Tarcisius Paroki Santo Yusup Ambarawa menggelar latihan guna persiapan Misdinar jelang Natal 2021.
Silahkan masukkan kata kunci pencarian

Minggu, 28 November 2021,’Putra-Putri Altar Santo Tarcisius Paroki Santo Yusup Ambarawa menggelar latihan guna persiapan Misdinar jelang Natal 2021.

Minggu, 28 November 2021, Pengurus Wilayah Qumran yang meliputi Lingkungan Hieronimus, Heribertus, Henrikus dan Hipolitus, mengadakan kegiatan koordinasi pengurus Wilayah Qumran.

Tim Pelayanan Inisasi dan Katekis, Bidang Pewartaan dan Evangelisasi, Dewan Pastoral Paroki Santo Yusup Ambarawa, menggelar Wawancara Calon Babtis Dewasa.

Pengharapan akan kedatangan Yesus Kristus Sang Juru Selamat melahirkan kekuatan dan daya tahan dalam diri kita sebagai orang Kristen pengikut Kristus.

Sejumlah pengurus Dewan Pastoral Paroki Santo Yusup Ambarawa mengadakan acara Weekend Si Jago 45 pada hari Sabtu sore (20/11) dan berakhir hingga Minggu siang (21/11).

Tim Pelayanan Inisiasi, Bidang Pewartaan dan Evangelisasi kembali mengadakan Babtisan Anak untuk periode Bulan November 2021.

Rumahku Istanaku. Ungkapan ini adalah gambaran umat Kana dalam kegiatan Slametan Nguri-uri Budaya Jawi.

Bertempat di Aula Gereja Santo Yusup Ambarawa, 20 Nvember 2021, pukul 13.00 WIB, 10 perwakilan kawula muda yang tergabung dalam Organisasi Kaum Muda Katolik (OMK) Paroki Santo Yusup Ambarawa mengadakan rapat panitia persiapan acara Misa Tahun Baru 2022.

Jangan mau ketinggalan dengan artis kita yang satu ini, Stephanus Ciprut, anak Teater Tawar yang merantau di Ibukota dan peduli dengan Paroki kita. Ia tidak hanya menampilkan bakatnya di panggung,

Masih dalam rangka Konser Virtual Santo Yusup : Sang Pemimpi (Saint Joseph : The Dream Catcher), para pengrawit (penabuh gamelan) menunjukkan kemolekan musik tradisional yang akan berkolaborasi dengan musik barat seperti trompet, biola, organ, dll.

Satu visi dalam kolaborasi Virtual Concert : Saint Joseph, The Dream Catcher (Konser Virtual : Santo Yusup, Sang Penangkap Mimpi).

Gereja Jago termasuk warisan leluhur dan menjadi cagar budaya yang harus dijaga, dirawat serta dilestarikan.