Yoakhim-Anna : Merdeka, Bahagia Dan Menua Bersama
Kamis, 17 Agustus 2023, Paguyuban Yoakhim-Anna yang bernaung di bawah Tim Pelayanan Usia Lanjut, Bidang Pewartaan dan Evangelisasi, Paroki Santo Yusup Ambarawa mengadakan Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-78.
Read More